
Sharing Session adalah agenda rutin yang dilaksanakan sebagai bentuk tanggung jawab setiap Insan Nindya untuk berbagi pengetahuan demi mewujudkan perusahaan yang unggul. Pada agenda ini, kita akan membahas lebih lanjut mengenai potensi dan kemungkinan implementasi AI atau Artificial Intelligence pada bidang konstruksi, yuk berbagi pengetahuan!
- Manajer: HUMAN CAPITAL NINDYA KARYA
- Manajer: Admin User
Skill Level: Beginner